8 Film Thailand Terlucu, Dibintangi Mario Maurer Hingga Kao Jirayu

8 Film Thailand Terlucu, Dibintangi Mario Maurer Hingga Kao Jirayu

Terbaiknews - IntipSelebÂâ&;&; Mario MaurerÂsukses membuat penonton terpingkal lewat...

IntipSelebÂâ&;&; Mario MaurerÂsukses membuat penonton terpingkal lewat film Crazy Little Thing Called Love yang tayang pada 2010. Bukan itu saja, aktor Kao JirayuÂatau Jirayu La-ongmaneeÂjuga pernah membintangi film Thailand lucu yang berjudul Suckseed.

Negeri Gajah Putih ini memang sering menghasilkan film yang unik dan dibumbui dengan unsur komedi. Tim IntipSeleb telah merangkum beberapa film Thailand terlucu yang cocok jadi tontonan di waktu luang. Ada apa aja? Simak artikelnya ya!

Friend ZoneÂ(2019)


Sumber foto: netflix.com

Bagi pecinta film komedi romantis tentu tak boleh melewatkan film Friend Zone. Film ini menceritakan tentang dua pasangan yang terjebak dalam lingkaran pertemanan namun salah satu diantara mereka malah memiliki rasa suka. Dibintangi oleh Baifern Pimchanok danÂNaphat Siangsomboon, keduanya mampu beradegan romantis sekaligus konyol.

May Who (2015)


Sumber foto:flixwatch.com
Berita Terkait :
  • 5 Fakta Film Thailand The Con Heartist, Bambam GOT7 Isi Soundtrack

  • 7 Rekomendasi Film Horor Thailand Terbaik buat Tontonan Long Weekend

  • Fakta Junji Janjira, Pacar Mario Maurer Usai Ditinggal Nikah Gubgib

  • Bikin Baper, Ini 5 Aktor Tampan Lawan Main Yaya Urassaya